Pendidikan yang keempat adalah tatanan kehidupan beragama sehari-hari yaitu mendirikan shalat dan amar makruf nahi munkar. Apa kata Luqamn?
Setelah pendidikan bertauhid, berbakti kepada ibu-bapak, punya nilai moral adalah mendidik anak untuk shalat. Anak-anak usia 7 tahun sudah harus belajar shalat. Kalau anak-anak usia tersebut berani meninggalkan shalat, maka pukullah dalam rangka mendidik dan bukan pukulan yang menyakiti karena kita sayang kepada anak. Continue reading “Cara Mendidik Anak 7 – Pendidikan Hidup Beragama”